Dont Take Anything for Granted
Selama ini plot dramaturgi heroik di ruang hiburan publik selalu dipenuhi dengan narasi bahwa kebaikan pasti akan menang. Sejarah dunia dipenuhi dengan berbagai kisah di mana, bukan hanya kebaikan belum tentu menang, tak jarang ditemui kebaikan jadi pecundang abadi. Lagipula bisa muncu persoalan baru, kebaikan itu baik menurut siapa?
Read More